16 December 2014

Tersirat

Tersirat makna kata akan bisa dipahami dengan secara tidak langsung, karena makna kata itu dipahami setelah benar-benar membacanya.

Biasanya tersirat digunakan untuk membuat karya sastra seperti puisi, pantun atau sajak, dengan makna tersirat penulis lebih leluasa dalam menuliskan karya.