31 January 2015

Gan

Gan adalah sebutan yang biasa disebutkan saat penjual dan pembeli berkomunikasi. Gan atau agan didasari dari kata juragan, sehingga yang menjadi pembeli menganggap penjual adalah juragan barang yang sedang dibutuhkan sedangkan si penjual menganggap bahwa pembeli adalah juragan yang memiliki uang untuk membeli barangnya.

Akhirnya sebutan gan marak diIndonesia.